Rapat Paripurna DPRD Benteng, Penyampaian LKPJ Akhir Tahun Anggaran 2017 Oleh Bupati

NusantaraTerkini.Com, Bengkulu Tengah – Paripurna Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Bengkulu Tengah terhadap Penyampaian Laporan Keterangan Pertanggung Jawaban (LKPJ) Kepala Daerah Tahun Anggaran 2017 senin (30/4)

 

Rapat  Paripurna penyampaian LKPJ Akhir Tahun Anggaran 2017 oleh Bupati Bengkulu Tengah kepada DPRD Bengkulu Tengah dipimpin langsung oleh ketua DPRD Bengkulu Tengah Tarmizi dan didampingi Waka I, Rico Zarian Putra, Waka II, H. Rahmad Ali, Sekda Bengkulu Tengah Muzakir Hamidi, S.Sos, MM, mewakili Bupati dan kepala OPD, SKPD serta tamu undanggan lainnya.

Sementara itu Sekretaris Daerah Bengkulu Tengah Muzakir Hamidi, S.Sos, MM pada saat paripurna  mengatakan sesuai dengan peraturan menteri dalam negeri nomor 3 tahun 2017 bahwa setiap akhir tahun kepala daerah menyampaikan LKPJ.”Ada beberapa poin yang disampaikan dalam LKPJ tadi, diantaranya tentang infrastruktur,ekonomi dan lainnya yang berarti dari pendapatan yang ada terdapat belanja modal dan belanja barang dan jasa yang telah dilaksanakan, secara teknis pelaksanaan item tersebut dilaksanakan oleh OPD teknis yang ada dan yang jelas pihak eksekutif telah menjalankan sesuai dengan aturan da tahapannya, ” papar Muzakir (adv)

 

Rekomendasi
Komentar

Alamat email anda tidak akan disiarkan.

Situs ini menggunakan Akismet untuk mengurangi spam. Pelajari bagaimana data komentar Anda diproses.

You cannot copy content of this page